Injection Molding Jasa Terbaik

News

Injection Molding ini adalah  Proses yang  sangat sesuai untuk bahan thermoplastic, karena dengan pemasangan material tersebut dapat melunak dan nantinya juga mengeras kembali bila didinginkan. Perubahan-perubahan disini hanya bersifat fisik.Kemudian material plastic yang berbentuk butiran ditempatkan kedalam suatu hopper atau corong yang memaksanya masuk kedalam silinder injeksi. Sejumlah material akan diproses akan didorong dengan torak piston dalam silinder pemanas.Material yang sudah dipanasi lalu berubah menjadi lunak seperti bubur ini akan terus didorong melalu nozzle dan spruebushing kedalam rongga (cavity) dari mold yang sudah tertutup. Kemudian setelah didinginkan beberapa saat mold akan dibuka dari benda yang sudah mengeras dikeluarkan dengan ejektor

Leave a Reply